M O M S M O N E Y I D
Bugar

Punya Asam Urat? Segera Hindari 5 Makanan Pantangan Ini

Punya Asam Urat? Segera Hindari 5 Makanan Pantangan Ini
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa makanan pantangan untuk penderit asam urat yang perlu penderita hindari, agar gejalanya tidak semakin parah dan mengganggu.

Penderita tidak boleh mengonsumsi makanan sembarangan agar gejala asam urat yang diderita tidak kambuh.     

Jika tidak dihindari, asam urat bisa terjadi tiba-tiba dengan gejala yang sangat nyeri, bengkak, kemerahan, dan nyeri di satu atau lebih persendian, dan paling sering di jempol kaki.    

Penyakit asam urat (gout) adalah bentuk radang sendi yang umum dan kompleks yang dapat menyerang siapa saja.   

Supaya gejalanya tidak kambuh, Anda wajib menghindari pantangan asam urat, terutama makanan yang tinggi purin.   

Dirangkum dari Healthline dan Web MD, berikut beberapa makanan pantangan untuk penderit asam urat yang perlu Anda hindari, antara lain: 

Baca Juga: Bisa Obati Bisul, Ini Manfaat Lain Rebusan Daun Sirsak untuk Kesehatan Tubuh

1. Minuman tinggi fruktosa

Makanan pantangan untuk penderita asam urat yang pertama adalah minuman tinggi fruktosa.    

Minuman tinggi fruktosa dan gula dapat dengan cepat meningkatkan pembentukan asam urat dan karenanya memicu keparahan penyakit asam urat.   

Sebab, itu dapat mengaktifkan proses seluler tertentu dalam tubuh, sehingga meningkatkan pembentukan asam urat. Jus buah, minuman manis, dan alkohol sebaiknya juga dihindari.   

2. Karbohidrat olahan

Makanan pantangan untuk penderita asam urat yang kedua adalah karbohidrat olahan.    

Konsumsi karbohidrat olahan, seperti roti putih, kue, nasi putih, gula, dan kue kering harus dihentikan secara serius selama mengidap asam urat.   

Makanan semacam ini tidak tinggi purin atau fruktosa tinggi, tetapi nilai gizinya sangat rendah yang menyebabkan peningkatan asam urat dalam tubuh.   

Baca Juga: Bisa Menurunkan Demam, Ini Manfaat Lain Kunyit Putih untuk Kesehatan Tubuh

3. Minuman manis, seperti soda dan jus buah

Makanan pantangan untuk penderita asam urat yang ketiga adalah minuman manis. Minuman mengandung pemanis, seperti soda atau jus buah, tidak mengandung purin.  

Adapun tubuh Anda memecah fruktosa dan menghasilkan purin, sehingga minuman ini juga merupakan pantangan bagi penderita asam urat.   

4. Daging merah

Makanan pantangan untuk penderita asam urat yang keempat adalah daging merah. Daging merah dan bagian dari organ dalam seperti hati, ginjal, dan otak harus dihindari. 

Ini dikarenakan jenis makanan ini mengandung kadar purin yang tinggi dan karenanya dapat berakibat fatal terhadap penyakit asam urat.   

Daging lain, seperti daging burung, daging sapi muda, dan daging rusa juga harus dihindari karena dapat memicu serangan asam urat pada malam hari.   

Baca Juga: Bisa Menghilangkan Komedo, Inilah Manfaat Lain Dari Daun Binahong untuk Kecantikan

5. Ikan dan makanan laut

Pantangan asam urat selanjutnya adalah makanan laut tertentu, karena ia mengandung purin tinggi.  

Oleh karena itu, harus dihindari dengan makanan yang ramah asam urat. Makanan laut lainnya mengandung purin sedang dan harus dibatasi.   

Makanan yang Anda makan memainkan peran yang sangat penting dalam meminimalkan atau memicu serangan asam urat.   

Itulah beberapa jenis makanan pantangan asam urat yang harus dihindari. Jika Anda masih ingin tahu lebih banyak pantangan lainnya, jangan ragu untuk bertanya pada dokter. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Wajib Tahu! Ini 6 Ikan untuk Ibu Hamil yang Rendah Merkuri Aman Bagi Janin

Kekurangan Omega-3 saat hamil berisiko menghambat perkembangan otak janin. 6 jenis ikan ini terbukti kaya nutrisi penting.  

Jenuh Hidup? Tonton 6 Film Petualangan Ini, Kisah Pelarian Penuh Makna

Bosan dengan rutinitas? Dapatkan inspirasi kebebasan dari beberapa film bertema petualangan berikut ini.

7 Promo HokBen Exclusive Deals dari Bank Saqu hingga BSI Diskon sampai 50%

Selama Januari 2026, sederet promo HokBen dengan beberapa partner hadirkan promo spesial. Mulai dari Bank Saqu sampai BSI beri diskon sampai 50%.

Pesan WhatsApp Telat Masuk? Ini Cara Ampuh Mengatasinya Tanpa Hapus Data

WhatsApp macet dan pesan tidak masuk? Ternyata ini bukan salah jaringan, melainkan ada 8 pengaturan yang harus diubah. Segera cek langkah-langkah.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Sabtu (17/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Sabtu (17/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.695.000, emas UBS 1 gr Rp 2.749.000

Ternyata, 6 Film Ini Punya Plot Berani Angkat Isu Kekerasan Seksual

Trauma korban pelecehan seksual bisa bertahan lama. Simak daftar 6 film yang menggambarkan dampak mengerikan dari kekerasan seksual.

HP Murah dengan Helio G99: Skor AnTuTu 400 Ribuan, Baterai Lebih Awet

Membeli HP murah kini tak perlu takut boros baterai. Helio G99 (6nm) terbukti efisien. Lihat model mana yang punya RAM hingga 12 GB!

Diskon 45% di Imperial Kitchen: Promo Paket Ayam Komplit Cuma Rp 50 Ribuan

Diskon 45% Imperial Kitchen berlaku paket Combo Mantap di seluruh outlet. Jangan lewatkan kesempatan makan hemat di bulan Januari 2026 ini.

Trik Makan Daging Sapi Tanpa Takut Asam Urat, Turunkan Purin Hingga 35%

Membeli daging sapi bukan lagi risiko asam urat jika tahu potongannya. Rib eye terbukti 84% lebih rendah purin dari hati sapi.

Samsung Galaxy A37 Siap Meluncur, Performa Exynos Siap Ungguli Samsung A36

Samsung Galaxy A37 diprediksi kembali ke chipset Exynos demi performa lebih stabil. Simak peningkatan signifikan dibanding Galaxy A36 di sini.