M O M S M O N E Y I D
Hemat

Para Pemburu Diskon, PHD Sediakan Promo Double Box Deluxe Diskon 50%

Para Pemburu Diskon, PHD Sediakan Promo Double Box Deluxe Diskon 50%
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Para pemburu diskon makanan & minuman di akhir bulan, MomsMoney hadirkan sebuah promo diskon dari Pizza Hut Delivery atau PHD

Promo PHD edisi Juli 2023 tawarkan pembelian menu Double Box Deluxe, ditambah dengan gratis 2 Lemon Tea.

Sebagai informasi, Double Box Deluxe merupakan menu berisi 2 loyang pizza. Khusus untuk pembelian pizza ke-2 inilah Anda berkesempatan mendapatkan Diskon 50% loh!

Baca Juga: Promo Waroeng Steak Juli 2023, Paket Schooliday untuk Pelajar dan Mahasiswa Rp 25.000

Promo PHD Double Box Deluxe
Promo PHD Double Box Deluxe

Baca Juga: Promo Pizza Hut Terbaru 2023, Paket Meet-ing Porsi hingga 15 Orang Hemat 20%

Kedua pizza pada Double Box Deluxe berukuran Regular, mencangkup masing-masing 6 potong pizza per loyang. Kedua pizza Double Box Deluxe dapat disantap untuk 3-4 orang sekaligus.

Dikutip dari komentar resmi Pizza Hut Delivery via Instagram @phd_id, jika biasanya harga normal untuk 2 pizza Deluxe adalah Rp 154.000 (sesudah pajak), maka setelah mendapatkan diskon 50% untuk Pizza kedua harganya menjadi Rp 115.500 (setelah pajak).

Ini juga sudah termasuk gratis 2 Lemon Tea menyegarkan!

Promo PHD Double Box Deluxe FREE 2 Drinks ini punya 4 jenis pilihan topping, di antaranya:

  • Spicy Beef
  • Duo Meat BBQ
  • Deluxe Smoked Beef
  • Deluxe Chicken Delight

Anda hanya perlu memilih 2 topping di antara 4 pilihan di atas.

Baca Juga: Promo Gokana Terbaru 2023, Kotak Bekal Let’s Go Box Murah Bisa Dibawa Pulang

Sementara itu, promo PHD Double Box Deluxe gratis 2 Lemon Tea hanya menyediakan pinggiran pizza (crust) rasa original. Crust pada Double Box Deluxe tidak bisa di-upgrade ke jenis crust lainnya.

Berikut ketentuan yang berlaku pada Promo PHD Double Box Deluxe FREE 2 Drinks ini:

  • Promo berlangsung selama periode 1-31 Juli 2023
  • Hanya tersedia di gerai PHD (Pizza Hut Delivery) seluruh Indonesia
  • Promo tidak berlaku di restoran Pizza Hut.
  • Dapat dibeli kapanpun. Tidak berlaku minimal atau maksimal pemesanan.
  • Tidak berlaku untuk ojek online

Baca Juga: Promo McD Rayakan Ulang Tahun Anak dengan 4 Tema Baru Rp 12.500 per Paket

Berlaku untuk pemesanan melalui Takeaway & Delivery via aplikasi Pizza Hut Indonesia atau www.pizzahut.co.id dan delivery call di 1-500-600 / 1-500-008.

Khusus pemesanan melalui aplikasi & website, Anda bisa memilih “Promo PHD Double Box Deluxe FREE 2 Drinks” pada kolom “Hot Promo”.

Khusus untuk pembelian via delivery call maupun delivery Apps, maka akan dikenakan biaya sebesar Rp 16.000.

Segera pilih menu pizza favoritmu dan dapatkan gratis minuman hanya di Promo PHD Double Box Deluxe edisi bulan Juli 2023. Info lebih lanjut kunjungi www.pizzahut.co.id.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Sambut Liburan dengan Promo Holiyay Bakmi GM Menu Favorit dalam Satu Paket Hemat

Menjelang tahun baru, Bakmi GM hadirkan promo Holiyay. Dapatkan beragam menu favorit dalam satu paket hemat hanya Rp 200.000-an saja.

Cara Daftar Internet Rakyat dengan Mudah, Cuma Bayar Rp 100 Ribuan

Internet Rakyat menawarkan layanan internet yang lebih terjangkau dengan beragam keunggulannya. Cek cara daftar Internet Rakyat dengan mudah.

Yuk, Mengenal Lebih Dalam Asuransi Umum Syariah

Berbeda dengan asuransi sistem konvensional, asuransi syariah berprinsip pada tolong menolong (ta'awun) dan berbagi risiko (risk sharing).

Nubia V80 Segera Meluncur Bawa Fitur Live Island 2.0 & One Tap AI yang Canggih

Nubia V80 akan segera meluncur membawa fitur kekinian live island 2.0 dan one tap AI button yang belum ada di pesaingnya, iQoo 11.

Pameran Ibu dan Anak IMBEX 2025, Menawarkan Pengalaman Belanja dan Aktivitas Seru

Pameran ibu dan anak akan kembali hadir di akhir November 2025. Kali ini IMBEX tawarkan pengalaman belanja dan aktivitas seru

5 Strategi Ampuh Membangun Komitmen Karyawan untuk Bikin Tim Makin Solid

Menciptakan tim kerja yang solid dan kuat membutuhkan strategi yang tepat. Dengan begitu, tujuan perusahaan bisa terwujud. 

IHSG Berpotensi Rebound, Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Senin (24/11)

IHSG diproyeksi rebound pada perdagangan Senin (24/11/2025) setelah terkoreksi pada akhir pekan lalu. Berikut rekomendasi saham BNI Sekuritas​.

Harga Emas Antam Hari Ini Senin 24 November 2025 Turun

Harga dasar emas batangan Antam ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.340.000 pada Senin pagi (24/11/2025), turun Rp 1.000 dibanding  hari sebelumnya

6 Rekomendasi Variety Show Traveling Korea untuk Inspirasi Liburan Anda

Ini dia beberapa rekomendasi variety show traveling Korea yang pasti auto bikin pengen jalan-jalan.​

Borobudur Fun Run, Apresiasi buat Warga Magelang dalam Bank Jateng Borobudur Marathon

Borobudur Fun Run 2025 sebagai wujud apresiasi atas keterlibatan dan antusiasme masyarakat Magelang dalam Bank Jateng Borobudur Marathon 2025.