M O M S M O N E Y I D
Bugar

Jangan Disepelekan! Inilah Penyebab Penyakit Jantung yang Perlu Diketahui

Jangan Disepelekan! Inilah Penyebab Penyakit Jantung yang Perlu Diketahui
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa penyakit jantung yang perlu Anda ketahui agar bisa mengantisipasi dan mencegahnya.

Penyakit jantung bisa jadi sangat berbahaya karena bisa menimbulkan serangan jantung dan kematian mendadak. 

Penyebab penyakit jantung pada umumnya adalah penyumbatan, peradangan, atau kerusakan pada jantung dan pembuluh darah di sekitarnya, dikutip dari Healthline. 

Semakin sering serangan jantung terjadi, maka semakin banyak juga kerusakan yang muncul di jantung dan harus segera diatasi. 

Oleh karena itu, penting bagi kita untuk dapat mengenali dan menghindari berbagai faktor risiko yang dapat menjadi penyebab penyakit jantung.    

Dilansir dari Health Focus, berikut beberapa faktor penyebab penyakit jantung ini agar bisa mengantisipasinya, antara lain:  

Baca Juga: Moms, Ketahui 5 Penyebab Warna Lidah Menjadi Putih Ini

1. Hindari stres 

Faktor penyebab penyakit jantung yang pertama adalah harus menghindari stres. Stres yang berkelanjutan dapat mengakibatkan terjadinya penyempitan pembuluh darah. 

Kondisi ini disebabkan oleh tingginya produksi hormon andrenalin dan zat katekolamin di dalam tubuh yang bisa menyebabkan serangan jantung mendadak. 

2. Hipertensi

Faktor penyebab penyakit jantung yang kedua adalah hipertensi. Hipertensi atau tekanan darah tinggi memegang peran besar terhadap terjadinya penyakit jantung. 

Pasalnya, hipertensi dapat memaksa jantung bekerja lebih keras untuk mensirkulasikan darah ke seluruh tubuh.  

Akibatnya, otot jantung kiri membesar, sehingga pemompaan darah di jantung menjadi tidak lagi efisien dan dapat menyebabkan kerusakan organ vital tersebut.    

3. Kurang aktivitas bergerak 

Faktor penyebab penyakit jantung yang selanjutnya adalah kurangnya aktivitas bergerak. Aktivitas fisik yang kurang adalah salah satu faktor risiko penyebab penyakit jantung.  

Aktivitas fisik yang kurang akan berpotensi mengalami kegemukan. Obesitas dapat menyebabkan otot jantung tidak bergerak dengan baik, sehingga risiko penyakit jantung lebih tinggi. 

4. Obesitas 

Faktor penyebab penyakit jantung yang keempat adalah obesitas. Obesitas dapat memengaruhi kadar lipid plasma yang cenderung memperberat proses aterosklerosis. 

Aterosklerosis adalah penyempitan dan pengerasan pembuluh darah arteri akibat penumpukan plak pada dinding pembuluh darah. Obesitas juga bisa memperberat kerja jantung. 

Baca Juga: Penderita Insomnia Wajib Tahu, Ini 5 Cara Ampuh agar Bisa Cepat Tidur

5. Merokok 

Faktor penyebab penyakit jantung yang terakhir adalah merokok. Rokok mengandung nikotin dan dapat mengakibatkan berkurangnya elastisitas pembuluh darah. 

Jangan menyepelekan faktor yang menyebabkan penyakit jantung. Menjaga pola makan dan olahraga yang cukup menjadi obat yang ampuh untuk mengurangi risiko penyakit jantung.   

Itulah beberapa penyakit jantung yang perlu Anda ketahui agar bisa mengantisiapasi dan mencegahnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Tinggal 2 Hari! Promo JCO 4EVER Beli 1 Lusin Donut Gratis 1/2 Lusin Cuma Rp 100.000

Promo JCO 4EVER tinggal 2 hari lagi. Manfaatkan kesempatan ini untuk mendapatkan 18 Donuts favorit dengan harga Rp 100.000 saja.

Cara Sederhana Membantu Anak Saat Flu, Ini Rekomendasi Ahli

Dokter anak membagikan panduan praktis untuk membantu bayi dan anak melewati flu tanpa panik dan penggunaan transpulmin​

Jajan Hemat Pakai Promo Subway Payday Deals 2 Hari Saja, 3 Sandwich Cuma Rp 100K

Rayakan gajian dengan jajan enak di Subway pakai promo Payday Deals. Nikmati 3 Sandwich favorit cuma Rp 100.000 yang berlaku 27-28 November.

5 Film Komedi Horor Indonesia Ini Seperti Agak Laen lo, Seram tapi Tetap Menghibur

Bagi yang suka film komedi ringan seperti Agak Laen coba tonton rekomendasi film horor komedi Indonesia berikut ini.​

Internet Rakyat Pilihan Tepat untuk Mahasiswa Hemat Kuota, Begini Cara Daftarnya

Internet Rakyat bisa mendukung para mahasiswa dalam mendapatkan internet yang lebih murah. Sehingga bisa membantu dalam menghemat kuota.

Hari Terakhir Promo CFC Payday Deal, Dapatkan 8 Ayam Goreng Cuma Rp 99K

Promo CFC Payday Deal telah memasuki hari terakhir. Manfaatkan kesempatan ini untuk mendapatkan 8 Ayam Goreng favorit hanya Rp 99.000 saja.

6 Daftar HP RAM 12GB Hingga 16 GB dengan Baterai Besar, Cek Informasinya di Sini

HP RAM 12 GB banyak dicari para pecinta game. Semakin banyak perusahaan yang merilis ponsel RAM 12GB, mulai dari Samsung hingga ASUS.

Makanan yang Harus Dihindari Saat Konsumsi Obat Asam Urat Kolkisin, Cek di Sini!

Ada makanan yang harus dihindari saat mengonsumsi obat asam urat kolkisin. Misalnya, saja jeruk, gorengan atau makanan pedas. ​

Kahf Decode Rilis, Tawarkan Perawatan Pria yang Lebih Mudah dan Personal​

Kahf menghadirkan Kahf Decode yang bisa jadi sebuah pengalaman grooming bagi pria yang berbasis sains dan teknologi.​

7 Tontonan Netflix Tentang Cinta Pertama di Masa Lalu Penuh Nostalgia

Bagi yang menyukai tontonan tentang kisah cinta pertama masa lalu, berikut rekomendasi judul tontonannya yang bisa ditonton di Netflix.​