M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Harga Emas Antam Turun Rp 3.000 Hari Ini 13 Juni, Jadi di Posisi Berikut

Harga Emas Antam Turun Rp 3.000 Hari Ini 13 Juni, Jadi di Posisi Berikut
Reporter: Andy Dwijayanto  |  Editor: Andy Dwijayanto


MOMSMONEY.ID - Harga emas Antam mengalami penurunan pada perdagangan Selasa (13/6) dari harga perdagangan Senin (12/6).

Untuk pecahan satu gram, mengutip situs Logam Mulia, harga emas Antam hari ini berada di level Rp 1.059.000.

Harga tersebut mengalami pelemahan Rp 3.000 per gram dibanding perdagangan kemarin yang bertengger di level Rp 1.062.000.

Begitu juga dengan harga buyback emas Antam juga mengalami pelemahan harga di level yang sama pada perdagangan Selasa (13/6).

Harga buyback berada di level Rp 940.000 per gram atau turun Rp 3.000 dibandingkan dengan harga perdagangan Senin (12/6).

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari Ini (13/6) di Pegadaian Stagnan, UBS Turun

Berikut harga emas batangan Antam dalam pecahan lainnya per Selasa (13/6) dan belum termasuk pajak:

  • Harga emas 0,5 gram: Rp 579.500
  • Harga emas 1 gram: Rp 1.059.000
  • Harga emas 5 gram: Rp 5.070.000
  • Harga emas 10 gram: Rp 10.085.000
  • Harga emas 25 gram: Rp 25.087.000
  • Harga emas 50 gram: Rp 50.095.000
  • Harga emas 100 gram: Rp 100.112.000
  • Harga emas 500 gram: Rp 499.820.000
  • Harga emas 1.000 gram: Rp 999.600.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Senin 17 November 2025

Berikut ramalan zodiak hari ini Senin 17 November 2025 yang memprediksi pergerakan signifikan dalam urusan karier maupun keuangan pribadi.

Ingin Tahu Cara Melihat Siapa Stalker Instagram Profil Anda? Cek di Sini!

Cara melihat siapa stalker Instagram profil pengguna bisa dilihat dari peningkatan tampilan profil. 

25 Ucapan Selamat Hari Pelajar Internasional untuk Para Pelajar Asing Terbaik

Untuk memberikan apresiasi kepada para pelajar, Anda dapat mengirimkan ucapan berikut ini di Hari Pelajar Internasional lo.

25 Ucapan Hari Penyakit Paru Obstruktif Kronis Alias PPOK, Penuh Motivasi Sehat

Anda bisa menggunakan ucapan Hari Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK) berikut ini sebagai penyemangat dan penambah kesadaran umum.​

8 Film Terbaik Lindsay Lohan dari Komedi sampai Romantis

Penggemar Lindsay Lohan, ini ada beberapa daftar film yang ia bintangi dan wajib ditonton. Simak, ya.​

Ini Dia Jadwal Terbaru KRL Jogja-Solo Hari Ini 17-21 November 2025

Berikut jadwal KRL Jogja Solo hari ini 17-21 November 2025 yang dapat Anda catat jam perjalanannya sebelum ada penumpang.

Jadwal Update KRL Solo Jogja Hari Ini 17-21 November 2025, Catat Waktunya

Berikut jadwal KRL Solo Jogja hari ini 17-21 November 2025 yang bisa Anda cek jamnya di sini. Ayo, tandai jadwalnya sebelum terlambat.

Promo Pizza Hut Birthday Treats, Tunjukkan Identitas dan Dapatkan Pizza Gratis

Pizza Hut hadirkan promo spesial untuk yang sedang berulang tahun. Cukup beli menu favorit dan tunjukkan kartu identitas, dapatkan Pizza gratis.

6 Daftar HP Murah dengan Prosesor Terkencang, Harga Mulai Rp 1 Jutaan Aja!

Ada beberapa pilihan HP murah dengan prosesor kencang, harganya cuma Rp 1 jutaan. Meski terjangkau, Anda akan mendapatkan spesifikasi yang keren.​

Bukan Sekadar Lari, Ini Dampak Borobudur Marathon yang Jarang Disadari

​Gelaran Bank Jateng Borobudur Marathon tahun ini menegaskan perannya sebagai event sport tourism yang memberi ruang bagi UMKM.