M O M S M O N E Y I D
Hemat

4 Promo Hokben Diskon Payday dan Community Deals Rp 42.000 s.d 31 Agustus 2024

4 Promo Hokben Diskon Payday dan Community Deals Rp 42.000 s.d 31 Agustus 2024
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Hokben menyuguhkan hingga 4 penawaran berbeda di Promo Payday edisi akhir bulan Agustus 2024 ini. Untuk tahu apa saja paket hemat yang ditawarkan, mari kita simak selengkapnya.

Payday Deals

Hokben sediakan paket Payday Deals yang berlaku khusus Dine In saja hingga 31 Agustus 2024.

Di Payday Deals kali ini, tersedia bundling paket berisi 2 Simple Set Teriyaki + 2 Ocha diskon jadi Rp 79.000 nett sudah termasuk pajak. Harga ini telah mendapatkan diskon dari asalnya Rp 103.000 nett.

Baca Juga: Promo Dunkin DD Card Payday Beli 6 Gratis 6 Donat Edisi 29-31 Agustus 2024

Hokben Payday Agustus 2024
Hokben Payday Agustus 2024

Baca Juga: Promo Pizza Hut & PHD 28-31 Agustus 2024, Cheesy Bites-Quartza Mulai Rp 109.000

Payday Fried Chicken

Ada hadiah semangkuk ramen tiap kali pesan menu ayam goreng ala Hokben.

Hokben juga menyediakan Promo Payday Paket Hokben Fried Chicken cuma perlu bayar total Rp 66.000 nett sudah termasuk pajak.

Paket yang tersedia adalah Hokkaido Miso Ramen ukuran large + Hokben Fried Chicken + Nasi.

Varian ramen yang tersedia ada Tori Paitan Ramen / Spicy Ramen.

Berlaku hingga 31 Agustus 2024 untuk pemesanan santap langsung di restoran (dine in).

Baca Juga: 5 Promo Payday Makanan Agustus 2024 di JCO, KFC, CFC, McD, dan Richeese Factory

Ramen Payday

Hokben suguhkan menu Ramen Payday dengan harga khusus. Cukup beli 2 porsi Hokkaido Miso ukuran large, Anda hanya perlu membayar dengan harga Rp 77.000 nett.

Syarat & ketentuan:

  • Berlaku hingga periode 31 Agustus 2024
  • Khusus pembelian di Hokben Website / Aplikasi dengan layanan dine in

Baca Juga: 7 Promo Bank Saqu Cashback 100% di Chigo, Hokben, Yoshinoya, Subway 25-31 Agustus

Hokben Community Deals

Bisa untuk komunitas atau grupmu, Hokben menyediakan promo hemat untuk paket besar dengan pori 10 hingga 15 orang sekaligus!

Beberapa pilihan menu yang bisa Anda pesan di antaranya:

Hokben Community Deals
Hokben Community Deals

Baca Juga: Promo McD 26 Agustus-1 September 2024, Paket Favorit-Paket Hemat di Seluruh Indonesia

Paket Ber-10

  • Pesan 10 paket Hokben Fried Chicken
  • Harga Rp 42.000 nett / 1 paket
  • GRATIS 10 porsi Salad Udon

Paket Ber-15

  • Pesan 15 paket Hokben Fried Chicken
  • Harga Rp 42.000 nett / 1 paket
  • GRATIS 15 porsi Salad Udon

Hokben Community Deals
Hokben Community Deals

Baca Juga: Promo CFC 25-30 Agustus 2024 Paket Hore Gajian Aneka Ayam Cuma Rp 40.000

Paket Ber-10

  • Pesan 10 paket Hoka Ramen (large)
  • Harga Rp 45.000 nett / 1 paket
  • GRATIS 10 porsi Salad Udon

Paket Ber-15

  • Pesan 10 paket Hoka Ramen (large)
  • Harga Rp 42.000 nett / 1 paket
  • GRATIS 15 porsi Tsukune Soup isi 2 pcs/porsi

Pilihan menu Hoka Ramen ala Hokben tersedia dalam 2 varian: Hokkaido Miso / Tori Paitan.

Promo Hokben Community Deals ini hanya berlaku hingga 31 Agustus 2024 saja, berlaku untuk layanan Dine In & Take Away.

Yuk serbu dan nikmati paket promo di atas dari Hokben yang berlaku cuma sampai akhir bulan ini saja!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

4 Manfaat Skincare Non-Comedogenic, Pilihan untuk Kulit Berminyak

Bukan sekadar tren, skincare non-comedogenic adalah investasi kulit terbaik. Cari tahu 4 manfaat skincare non-comedogenic di sini.

KPR Bunga Fixed atau Floating: Ini Pilihan Terbaik Demi Cicilan Anda Lebih Aman

Masih bingung pilih KPR bunga fixed atau floating? Simak panduan lengkap ini agar cicilan rumah Anda tetap aman dan sesuai kondisi keuanganmu.

Pengembangan Diri Kelas Menengah Malah Bikin Sepi? Ini 7 Alasan Psikologisnya

Pengembangan diri bikin hidup maju tapi terasa sepi? Yuk cek alasan psikologis dan sosialnya yang sering dialami banyak orang saat ini.

Phishing Dukcapil Makin Canggih Lo, Yuk Lindungi Rekening Anda Sekarang Juga

Phishing berkedok Dukcapil dan aparat negara makin canggih, yuk kenali ciri-cirinya dan cara aman melindungi data serta rekening.

Menurut Desainer, 8 Warna Cat Pintu Depan Ini yang Bisa Menurunkan Daya Tarik Rumah

Cek warna cat pintu depan yang sebaiknya Anda dihindari agar tampilan rumah tetap menarik, nyaman dilihat, dan tidak cepat terasa usang.

Pemilik Rumah Wajib Tahu: 5 Kesalahan Desain Dapur Ini Paling Sering Kamu Lakukan

Cek yuk, kesalahan desain dapur yang sering bikin ribet tanpa disadari beserta solusi praktisnya agar dapur Anda nyaman dipakai harian.

Tips Meningkatkan Imunitas Tubuh di Musim Hujan

Di saat musim hujan mengguyur banyak daerah di Indonesia, imunitas tubuh harus ditingkatkan dengan cara ini

6 Pilihan Tren Warna Cat 2026 Ini Bisa Bikin Rumah Kamu Anti-Bosan Lo, Simak Yuk

Simak inspirasi warna cat lembut favorit desainer interior yang bikin rumah kamu terasa lebih hangat, tenang, dan tetap relevan di tahun 2026.  

Hasil Thailand Masters 2026: 3 Ganda Indonesia ke 16 Besar, Segel 1 Tiket 8 Besar

Hasil Thailand Masters 2026 Babak 32 Besar hari pertama, Selasa (27/1), 3 ganda Indonesia melaju ke 16 besar.

Hujan Sejak Dini Hari, Simak Prakiraan BMKG Cuaca Besok (28/1) di Jakarta

Berikut ini prakiraan BMKG cuaca besok Rabu (28/1) di Jakarta ada potensi hujan turun sejak dini hari.