M O M S M O N E Y I D
Bugar

Wajib Dicoba! 5 Buah Ini Baik Dikonsumsi Penderita Asam Lambung

Wajib Dicoba! 5 Buah Ini Baik Dikonsumsi Penderita Asam Lambung
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung dan tidak memperparah gejalanya.

Penderita asam lambung harus berhati-hati dalam memilih makanan yang dikonsumsi. Tak terkecuali dalam mengonsumsi buah-buahan.   

Pasalnya, ada beberapa jenis buah yang bisa memperparah asam lambung. Meski ada buah yang harus dihindari, nyatanya masih banyak buah lainnya yang aman dikonsumsi.

Itulah mengapa orang yang memiliki masalah asam lambung perlu menjaga asupan makanannya, termasuk buah, untuk mencegah kekambuhan.  

Dilansir dari Web MD dan Mayo Clinic, inilah beberapa buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung dan tidak memperparah gejalanya, antara lain: 

1. Melon 

Melon
Melon

Buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung pertama adalah buah melon. Lalu, ada juga buah melon yang aman untuk penderita asam lambung. 

Seperti halnya buah pisang, melon juga merupakan buah yang mengandung basa, sehingga sangat efektif untuk melawan asam.  

Baca Juga: Konsumsi Secara Rutin, Manfaat Apel Bisa Mengatasi 5 Penyakit Ini

2. Pisang

Pisang
Pisang

Buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung kedua adalah buah pisang. Buah jadi pilihan camilan sehat terbaik untuk penderita asam lambung saat merasa lapar.

Pisang mengandung senyawa aktif yang berfungsi melawan asam dalam tubuh, juga kandungan kalium, serat, vitamin C, antioksidan, dan fitonutrien. 

Selain itu, pisang juga mengandung serat yang bisa melancarkan pencernaan sehingga mengurangi refluks asam lambung.  

3. Pepaya 

Pepaya
Pepaya

Buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung ketiga adalah buah pepaya. Buah ini mengandung vitamin K, beta-karoten, dan kalsium. 

Tidak hanya itu, buah pepaya juga mengandung enzim papain yang membantu melancarkan pencernaan.  

4. Semangka 

Semangka
Semangka

Buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung keempat adalah buah semangka. Semangka dikenal sebagai buah yang segar dan mengandung banyak air. 

Jenis buah ini ternyata juga aman dikonsumsi pengidap penyakit asam lambung. terdapat kandungan antioksidan, vitamin C, vitamin A, dan asam amino dalam satu buah semangka. 

Buah satu ini juga bisa membantu tubuh tetap terhidrasi sekaligus membantu menetralkan asam lambung sehingga mengurangi refluks.  

Baca Juga: Bisa Jadi Usus Buntu, Ini 15 Penyebab Sakit Perut Bagian Bawah Pada Wanita

5. Persik

Buah persik
Buah persik

Buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung terakhir adalah buah persik. Buah ini memiliki banyak kandungan kalsium, zat besi, magnesium, vitamin A, B6, B12, dan C. 

Buah persik mungkin memiliki kandungan asam, tetapi tergolong rendah dan aman untuk pengidap penyakit asam lambung. 

Itulah beberapa buah yang baik dikonsumsi untuk penderita asam lambung dan tidak memperparah gejalanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Say Bread Triple Treat sampai 15 Januari, Beli 2 Gratis 1 Roti Favorit

Say Bread hadirkan promo Triple Treat sampai 15 Januari 2026. Ada penawaran beli 2 gratis 1 dengan beragam pilihan roti favorit.

Oppo Find X9 Ultra Bawa Lensa Telefoto 64MP & Bisa Zoom Optik 5x

Oppo Find X9 Ultra yang merupakan penerus Oppo Find X8 Ultra meluncur bersama lensa telefoto 64MP yang bisa zoom optik 5x. 

Karyawan dengan Gaji sampai Rp 10 Juta Bebas Pajak, Apa Saja Kriterianya?

Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa mengeluarkan aturan bebas pajak untuk karyawan gaji maksimal Rp 10 juta. Beberapa kriterianya perlu diperhatikan.

Cara Menghentikan Instagram biar Tidak Posting ke Facebook, Ikuti Tipsnya

Cara menghentikan Instagram agar tidak mem-posting ke Facebook membantu pengguna membuat postingan terpisah. 

Cushion Terbaik yang Awet & Enggak Bikin Dempul, Cocok Buat Kondangan atau Kerja

Cushion terbaik yang awet menawarkan perpaduan sempurna antara perawatan kulit dan riasan dalam satu kemasan ringkas yang mudah dibawa. 

Rekomendasi HP Murah Spek Dewa, Tawarkan Daya Tahan Baterai Terbaik

HP murah spek dewa yang tawarkan daya tahan baterai terbaik cocok untuk Anda yang tidak ingin kehabisan daya saat di luar rumah. 

Jadwal Malaysia Open 2026, 5 Wakil Indonesia Berlaga Menuju Perempat Final

Jadwal Malaysia Open 2026 Babak 16 Besar Kamis (8/1), lima wakil Indonesia berlaga menuju perempat final.

Kristal Asam Urat Menumpuk? Cek Daftar Makanan Pemicunya

Asam urat yang tidak terkontrol dapat mengganggu aktivitas harian Anda. Kenali daftar makanan yang memicu peningkatan kadar asam urat di tubuh.

Cek Sekarang! Ini 4 Tanda Tak Sadar Anda Kecanduan Medsos

FOMO hingga suka membandingkan diri adalah alarm penting. Ketahui mengapa Anda harus segera mengambil jeda dari dunia maya.

6 Film Sydney Sweeney, Bintang Film Thriller Dewasa The Housemaid di Bioskop

Jika suka dengan penampilan Sydney Sweeney di film The Housemaid, berikut ada rekomendasi film lain yang bisa ditonton.​