M O M S M O N E Y I D
Santai

Sinopsis Drakor Baru Behind Every Star, Kisahkan Lika Liku Manajer Selebriti Korea

Sinopsis Drakor Baru Behind Every Star, Kisahkan Lika Liku Manajer Selebriti Korea
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Inilah sinopsis Behind Every Star, drakoa terbaru yang tayang di Netflix.

Netflix kembali meluncurkan drama Korea terbarunya di bulan November 2022 ini. Kali ini dengan genre drama komedi.

Berjudul Behind Every Star, drakor ini menampilkan Lee Seo Jin, Kwak Sun Young, Seo Hyun Woo, dan Joo Hyun Young sebagai bintang utamanya.

Baca Juga: Sinopsis Curtain Call, Drama Korea Terbaru Kang Ha Neul dan Ha Ji Won

Drakor ini mengangkat perjalanan kehidupan sehari-hari para manajer selebriti di Korea yang tak banyak diketahui banyak orang.

Ceritanya berlatar di sebuah agensi bernama Method Entertainment, yang berfokus pada perusahaan manajemen.

Ma Tae Oh (Lee Seo Jin) merupakan manajer utama dari agensi ini. Ia merupakan pemimpin yang pintar dan lembut hatinya. Ia juga bahkan memiliki kecerdasan yang tinggi dalam menjalankan bisnis dan keinginannya agar tercapai.

Chun Je In (Kwak Sun Young) adalah seorang wanita yang telah bekerja sebagai manajer selama 14 tahun. Ia merupakan ketua dari tim manajemen yang memiliki sifat mudah marah dan kompetitif. Ia juga memiliki banyak perbedaan cara berpikir dengan Ma Tae Oh.

Baca Juga: Sinopsis Drakor Shadow Detective, Kisah Misteri Detektif Dituduh Jadi Pembunuh

Kim Jung Don (Seo Hyun Woo) merupakan sahabat dari Chun Je In di tempat kerja mereka. Mereka juga berada di posisi sama. Namun Kim Jung Don lebih memiliki sifat yang lembut dibanding dengan Chun Je In.

Sedangkan So Hyun Joo (Joo Hyun Young) adalah manajer baru yang kerap membuat masalah dalam pekerjaannya sebagai manajer artis. Tetapi melalui kesalahannya tersebut ia mampu menjadi salah satu manajer terbaik di agensi tersebut.

Kisah lika-liku kehidupan dunia kerja, kehidupan pribadi, dan keinginan kuat dari para manajer akan ditampilkan melalui drama ini.

Itulah tadi sinopsis drama Korea Behind Every Star yang merupakan drakor terbaru di Netflix.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Mengawali 2026, Story (IP) Memimpin Kripto Top Gainers 24 Jam

Di pasar yang masih cenderung loyo, Story (IP) mampu naik dan menduduki puncak kripto top gainers 24 jam. 

Sosok Pemimpin Perempuan di Maskapai Penerbangan Vietjet

Dibalik kepemimpinan perusahaan maskapai penerbangan asal Vietnam CEO Vietjet, Dr. Nguyen Thi Phuong Thao

DLH Jakarta Angkut 91,41 Ton Sampah Usai Perayaan Tahun Baru

DLH DKI Jakarta mencatat timbulan sampah sisa perayaan tahun baru mencapai 415 meter kubik atau setara 91,41 ton.​

Bibit Siklon Tropis 90S Berpotensi Jadi Badai, Hujan Lebat di Sebagian Jawa

Bibit Siklon Tropis 90S memiliki peluang Sedang menjadi siklon tropis, hujan lebat disertai angin kencang di sebagian Pulau Jawa.

8 Kebiasaan Buruk yang Bahaya untuk Kesehatan Jantung

Ternyata ini beberapa kebiasaan buruk yang bahaya untuk kesehatan jantung Anda. Apa saja, ya?            

13 Kebiasaan yang Bisa Bikin Cepat Tua, Apa Saja?

Ada beberapa kebiasaan yang bisa bikin cepat tua. Mari intip pembahasan lengkapnya di sini!          

Turun Lagi, Simak Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Kamis (1/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Kamis (1/1) lanjut melemah. Emas Galeri 24 jadi Rp 2.537.000, emas UBS Rp 2.588.000.

Kinerja Wall Street Diramal Positif pada 2026, Tapi Waspada Risiko Gelembung AI

Optimisme pasar saham AS pada 2026 terutama ditopang oleh gelombang investasi masif di sektor AI.   

Rekomendasi HP Terbaik yang Rilis di Tahun 2026, Cari Tahu Detailnya di Sini

Rekomendasi HP terbaik yang akan rilis di 2026 terdiri dari ponsel lipat & ponsel berkamera jernih. Ada seri Samsung S26 hingga Samsung TriFold.

Tak Sekadar Resolusi, Ini 5 Persiapan Penting Menyambut Tahun Baru Lebih Bermakna

Beberapa persiapan penting menyambut tahun baru ini bisa menjadi pedoman Anda dalam menentukan tujuan hidup yang lebih bermakna.