M O M S M O N E Y I D
HOME, Keluarga

Resep Tradisional Nasi Bakar Kalasan yang Mudah Ditiru

Resep Tradisional Nasi Bakar Kalasan yang Mudah Ditiru
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Apabila Moms sedang ingin menyantap makan siang lezat, Nasi Bakar Kalasan adalah jawaban yang pas.

Bumbu Kalasan sendiri berasal dari Yogyakarta. Jika biasanya bumbu Kalasan digunakan untuk sajian ayam bakar, maka kali ini sajian utamanya berupa nasi bakar.

Sensasi masakan tradisionalnya kuat terasa saat menyantap sajian Nasi Bakar Kalasan ini. Nasi Bakar Kalasan bisa dibuat untuk makan siang Moms hari ini.

Baca Juga: Resep Gurih Pedas Nasi Goreng Teri yang Istimewa, Simpel Banget!

Memasak Nasi Bakar Kalasan tergolong ke dalam masakan yang mudah dibuat. Ini karena Moms hanya perlu membeli bumbu Kalasan siap saji di swalayan terdekat dan memasaknya bersama berbagai isian seperti dada ayam, kemangi, dan jamur merang.

Melansir dari Dapur Kobe, simak resep tradisional Nasi Bakar Kalasan untuk makan siang hari ini, yuk!

Baca Juga: Resep Sedapnya Cumi Asin Bumbu Kalasan untuk Sarapan Pagimu

Bahan:

  • 500 gram nasi pulen
  • 25 gram bumbu komplit kalasan
  • 100 gram jamur merang, dipotong kasar
  • 150 gram dada ayam, dipotong kotak-kotak kecil

Baca Juga: Bikin Camilan Simpel Stik Otak-otak Goreng Kremes Sambal Kacang Yuk, Ini Resepnya!

  • 3 tangkai kemangi, ambil daunnya
  • 2 sdm minyak goreng
  • 75 ml santan kental
  • Daun pisang secukupnya

Baca Juga: 4 Tips Memasak Daging yang Matang, Lezat, dan Empuk Ala Restoran Bintang Lima

Cara Membuat Nasi Bakar Kalasan:

  1. Tumis daging ayam hingga berubah warna.
  2. Tambahkan jamur, santan, dan bumbu komplit kalasan. Aduk hingga rata dan matang.
  3. Tambahkan nasi, lalu aduk-aduk hingga rata.
  4. Angkat dan tambahkan daun kemangi. Aduk kembali hingga rata.
  5. Ambil 4-5 sdm nasi ke atas daun pisang. Gulung dan sematkan dengan lidi di kedua ujungnya.
  6. Kukus selama 15 menit. Angkat dan panggang di atas teflon.
  7. Angkat kembali setelah daun berwarna kecoklatan.
  8. Nasi Bakar Kalasan siap disajikan selagi hangat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Simak Saham yang Masuk dan Keluar dari daftar MSCI Indonesia Per November 2025

MSCI Inc memasukkan sejumlah saham dan mengeluarkan sejumlah saham dari daftar indeks. Simak saham apa yang masuk dan keluar.

New! Promo Hoka Duo Maxi Serba Rp 43.370, Ada 4 Pilihan Menu Spesial Komplit

Promo HokBen menu baru berupa Hoka Duo Maxi. Tersedia 4 pilihan menu spesial dan komplit serba Rp 43.000-an, khusus pemesanan di GoFood.

3 Langkah Cepat dan Tanggap Mengenali Masalah Jantung dan Stroke

​Jangan tunggu gejala muncul. Kenali tanda-tanda awal penyakit jantung dan stroke sejak dini agar bisa diatasi.

IHSG Berpotensi Menguat, Ini Rekomendasi Saham BRIDanareksa Sekuritas, Kamis (6/11)

Simak proyeksi IHSG dan rekomendasi saham pilihan BRIDanareksa Sekuritas untuk perdagangan Kamis (6/11/2025)

Promo J.CO Delivery Deals Bundling Minuman Mulai Rp 55K, Cuma sampai 16 November

Promo J.CO Delivery Deals dengan bundling minuman hemat. Nikmati paket minuman favorit mulai Rp 55.000 sampai 16 November saja.

Jangan Minum Berlebihan, Kenali Gejala Overhidrasi yang Berbahaya

Meskipun penting, minum air berlebihan bisa sebabkan overhidrasi yang bisa mengancam kesehatan tubuh. Kenali gejala overhidrasi yang berbahaya.

IHSG Berpeluang Lanjut Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Kamis (6/11)

IHSG berpotensi melanjutkan penguatan pada perdagangan Kamis (6/11/2025). Simak rekomendasi saham pilihan dari MNC Sekuritas berikut ini

7 Pilihan Buah Tinggi Serat ​untuk Pasien Asam Urat

Penelitian di dalam Journal of Leukocyte Biology menunjukkan buah tinggi serat bantu menghambat peradangan yang disebabkan kristal asam urat lo.

Cara Mencerahkan Wajah ​dengan 9 Tanaman Herbal Ini, Emangnya Bisa? Cek Infonya

Ada cara mencerahkan wajah​ bisa dengan memanfaatkan tanaman herbal lo. Kamomil kaya akan senyawa alfa bisabolol mengurangi peradangan jerawat.

Sinopsis Drakor Moon River di MBC, Kisah Putra Mahkota Dinasti Joseon Tertukar Jiwa

Simak sinopsis drakor Moon River drama Korea sageuk terbaru yang dibintangi Kang Tae Oh dan Kim Se Jeong di MBC.