M O M S M O N E Y I D
HOME, Keluarga

Resep Nasi Campur Bali Komplet yang Menggugah Selera

Resep Nasi Campur Bali Komplet yang Menggugah Selera
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Untuk menu buka puasa nanti, memang paling nikmat menyantap berbagai hidangan lezat ala Pulau Dewata Bali. Nah, untuk mengobati rindu pada masakan Bali, Moms bisa bikin sendiri Nasi Bali beserta sate lilit yang super lezat ini di rumah!

Nasi Bali yang akan Moms buat kali ini memiliki isian berupa sate lilit, urap Bali, telur pindang, dan sambal matah sebagai pelengkap.

Resep seporsi jumbo Nasi Bali bisa dibuat dalam waktu 30 menit. Melansir dari Sahabat Nestle, simak resep Nasi Bali berikut ini!

Baca Juga: 4 Minuman Popular Khas Thailand yang Wajib Dicoba

Bahan:

  • 500 gram nasi putih

Baca Juga: Resep Masak Singkat Tahu Telur Asin untuk Menu Buka Puasa dan Sahur

Bahan Sate Lilit:

  • 150 g daging ikan tenggiri, cincang halus
  • 1 sdm minyak sayur
  • 2 sdm kelapa parut
  • 1 sdm santan kental
  • 1 kuning telur ayam
  • 1 sdt gula merah sisir halus
  • 1 sdt air jeruk limau
  • 3 lembar daun jeruk, iris halus
  • 4 batang serai

Baca Juga: Resep Cumi Bakar Saus Tiram, Masak Sajian Boga Bahari Cuma 15 Menit

Bumbu halus:

  • 3 siung bawang merah
  • 1 siung bawang putih
  • 1 buah cabai merah
  • 1 cm kencur
  • ½ sdt merica bubuk
  • ½ sdt terasi
  • 4 gram kaldu penyedap

Baca Juga: 4 Perbedaan Gochujang dan Gochugaru, Bumbu Pedas yang Hadir di Setiap Masakan Korea

Bahan Pelengkap:

  • 100 g jukut urap
  • 100 g sambal matah
  • 2 buah telur pindang, belah dua

Baca Juga: Rekomendasi 3 Resep Takjil Jagung Nikmat untuk Menu Berbuka Puasa

Cara Membuat Sate Lilit:

  • Tumis bumbu halus hingga harum, angkat.
  • Campur dengan bahan-bahan lainnya, aduk rata.
  • Ambil 1 sdm adonan, pipihkan, lilitkan ke batang serai sambil pipihkan.
  • Bungkus dengan kertas aluminium atau daun pisang yang diolesi minyak.
  • Bakar di atas api sambil balik-balik hingga matang dan kering, angkat.

Baca Juga: Rekomendasi 3 Resep Takjil Cheese Drink ala Kafe

Penyajian:

  • Siapkan 4 lembar daun pisang.
  • Bagi nasi menjadi 4 bagian.
  • Taruh selembar daun pisang di atasnya.
  • Susun lauk-pauk di atasnya, lipat daun, semat kedua ujungnya dengan lidi.
  • Nasi Bali yang nikmat siap disajikan untuk menu buka puasa!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

IHSG Diproyeksi Menguat, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Senin (5/1)

IHSG berpeluang menguat terbatas pada perdagangan Senin (5/1/2026). Simak rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

Investasi Sejak Dini, 9 Kebiasaan Sehat Usia 30-an yang Membantu Hidup Lebih Panjang

Beberapa kebiasaan sehat di usia 30-an ini bisa membantu Anda untuk hidup lebih sehat. Dari jogging rutin sampai mengelola stres secara baik.

Konsumsi Rutin 6 Makanan Ini Jika Ingin Punya Kulit Glowing dan Awet Muda

Ada alpukat, ini daftar beberapa makanan yang bisa membantu untuk merawat kesehatan kulit agar tetap awet muda.

Lengkapi Kebutuhan Rumah Tanpa Jauh-Jauh, Azko Buka Gerai di Batulicin

Kehadiran Azko di Batulicin menandai ekspansi jaringan ritel kebutuhan rumah ke wilayah dengan aktivitas ekonomi dan hunian yang terus berkembang.

Makin Banyak Investor Pemula, Ini Cara Kelola Dana Saham Secara Digital

Melalui bluRDN, blu by BCA Digital menawarkan proses pembukaan reksadana yang terintegrasi dan praktis.

Lantaran Harga Melompat Tinggi, BEI Suspensi 5 Saham Pelayaran & Logistik Ini

Lantaran harga-harganya melompat tinggi, Bursa Efek Indonesia (BEI) menghentikan sementara atau suspensi lima saham untuk hari ini 

IHSG Berpotensi Lanjut Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Senin (5/1)

IHSG diperkirakan berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Senin (5/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas hari ini.​

Perawatan Kulit Bayi di Iklim Tropis Perlu Pendekatan Khusus, Ini Tips dari Dexter

Dexter membagikan tips perawatan bayi di iklim tropis Asia yang memerlukan pendekatan khusus. Simak, yuk.

Bridgerton dan 5 Buku Klasik untuk Mahasiswa Jurusan Bahasa Inggris, Wajib Baca

Beberapa buku bacaan klasik bahasa Inggris berikut ini wajib menjadi bacaan mahasiswa sastra Inggris dan juga peminat sastra.​

Tak Bergerak, Simak Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Senin Hari Ini (5/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Senin (5/1) kompak stagnan. Emas Galeri 24 1 gram di Rp 2.522.000, emas UBS Rp 2.559.000.