M O M S M O N E Y I D
HOME, Hemat

Promo Tokopedia Mei 2022, Bayar Tagihan Pakai Indodana Diskon Rp 35.000

Promo Tokopedia Mei 2022, Bayar Tagihan Pakai Indodana Diskon Rp 35.000
Reporter: Kania Paramahita  |  Editor: Kania Paramahita


MOMSMONEY.ID - Sebagai salah satu e-commerce terpopuler di Indonesia, Tokopedia kerap mengadakan berbagai promo untuk memanjakan para penggunanya.

Promo ini biasanya bekerjasama dengan berbagai pihak, termasuk penyedia layanan paylater seperti Indodana untuk menarik minat masyarakat dalam menggunakan fasilitas pembayaran yang satu ini.

Di bulan Mei 2022 ini, ada promo berupa diskon untuk pembayaran berbagai tagihan melalui Tokopedia dengan metode pembayaran paylater Indodana. Jadi, Anda bisa melunasi berbagai kebutuhan rumah tangga dengan lebih ringan dan hemat tanpa perlu menunggu gajian.

Baca Juga: Promo Tokopedia Mei 2022, Beli Paket Data XL Bonus Pulsa hingga Rp 100.000

Ingin tahu lebih lanjut soal promo ini? Berikut syarat dan ketentuannya.

Masa Berlaku Promo

Promo ini berlaku pada tanggal 1-31 Mei 2022.

Benefit Promo

Dengan promo ini, Anda bisa mendapatkan diskon sebesar Rp 35.000 saat melakukan transaksi pembayaran tagihan di Tokopedia dengan metode pembayaran Indodana. Minimum pembayaran adalah Rp 400.000.

Untuk mendapatkan diskon tersebut, Anda harus memasukkan kode promo INDOTAGIHAN di halaman pembayaran.

Transaksi yang Berlaku

Berikut kategori pembayaran tagihan yang berlaku dalam promo ini:

  • Listrik PLN
  • BPJS
  • Air PDAM
  • Internet dan TV Kabel
  • Gas PGN
  • Telkom

Baca Juga: Promo GoPay dan XL, Beli Paket Data Bisa Dapat Cashback

Syarat dan Ketentuan Lainnya

  • Pastikan Anda telah memiliki akun Indodana.
  • Promo hanya berlaku di aplikasi Tokopedia di iOS dan Android.
  • Kuota harian promo terbatas.
  • Satu pengguna Tokopedia bisa mengikuti promo ini sebanyak 1 (satu) kali selama periode promo.
  • Satu pengguna Tokopedia hanya boleh menggunakan 1 (satu) akun Tokopedia untuk mengikuti promo ini.
  • Tokopedia berhak, tanpa pemberitahuan sebelumnya, melakukan tindakan-tindakan yang diperlukan (seperti contohnya pembatalan benefit) apabila diduga terjadi tindakan kecurangan dari pengguna yang merugikan pihak Tokopedia.
  • Dengan mengikuti promo ini, pengguna dianggap mengerti dan menyetujui semua syarat & ketentuan berlaku.

Itulah penjelasan mengenai promo Tokopedia dan Indodana di bulan Mei 2022 ini. Yuk, segera bayar tagihan Anda dengan Indodana di Tokopedia dan nikmati diskonnya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Awas Hujan Ekstrem di Sini, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (27/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Selasa (27/1) dan Rabu (28/1) di Jabodetabek dengan status Awas hujan ekstrem di daerah ini.

4 Manfaat Kesehatan Konsumsi Yogurt Setiap Hari, Apa Saja?

Apa saja manfaat kesehatan konsumsi yogurt setiap hari, ya? Mari intip selengkapnya di sini!        

Psikolog Soroti Manfaat Mengoleksi Kartu, OH!SOME Hadirkan Koleksi Global di 2026

​Bagi pencinta kartu koleksi, OH!SOME menghadirkan dua pilihan terbaru yang bisa dikoleksi bersama keluarga di awal tahun 2026.

6 Tanda Metabolisme Melambat yang Terlihat pada Tubuh

Ini dia beberapa tanda metabolisme melambat yang terlihat pada tubuh. Kira-kira apa saja, ya?              

8 Khasiat Konsumsi Teh Sereh untuk Kesehatan Tubuh Anda

Intip sejumlah khasiat konsumsi teh sereh untuk kesehatan tubuh berikut ini, yuk! Mau coba?                

6 Manfaat Makan Bawang Putih Mentah bagi Kesehatan Tubuh

Ternyata ini, lho, beberapa manfaat makan bawang putih mentah bagi kesehatan tubuh. Apa saja, ya?       

Kulit Kering dan Ketarik? Awas, Ini 4 Tanda pH Kulit Tidak Seimbang

Banyak yang belum tahu, ada 4 tanda pH kulit tidak seimbang. Jangan lewatkan, berikut MomsMoney bagikan informasinya.  

8 Jenis Buah yang Bisa Meredakan Stres secara Alami

​Ada beberapa jenis buah yang bisa meredakan stres secara alami, lho. Penasaran? Yuk, cek di sini!    

6 Kebiasaan Sehari-hari yang Tidak Bagus untuk Kesehatan

Tahukah bahwa ada beberapa kebiasaan sehari-hari yang tidak bagus untuk kesehatan, lho. Yuk, intip pembahasannya di sini!  

5 Jenis Teh Pereda Gejala Pilek Alami yang Layak Dicoba

Mari intip beberapa jenis teh pereda gejala pilek alami yang layak dicoba berikut ini! Apa saja?