M O M S M O N E Y I D
Bugar

Moms, Ketahui 5 Penyebab Warna Lidah Menjadi Putih Ini

Moms, Ketahui 5 Penyebab Warna Lidah Menjadi Putih Ini
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa penyebab yang perlu Anda ketahui tentang warna lidah menjadi putih.

Lidah umumnya berwarna merah muda dan ditutupi oleh nodul atau bintil kecil yang disebut papila.  

Untuk beberapa kondisi, papila bisa mengalami pembengkakan dan menyebabkan permukaan lidah berubah warna menjadi putih, dilansir dari Health Focus. 

Hal ini umumnya terjadi akibat tubuh kekurangan cairan atau mulut kering. Meski terlihat ringan, keluhan lidah putih sebaiknya tidak Anda anggap sepele.  

Kondisi ini dapat disebabkan oleh berbagai hal dan bahkan bisa menjadi tanda atau gejala dari penyakit yang serius.  

Mengutip Healthline, lidah putih sering dikaitkan dengan kebersihan. Lidah putih disebabkan ketika bakteri, kotoran dan sel-sel mati terperangkap di antara papila pada permukaan lidah.  

Dikutip dari Health Focus, berikut ini adalah beberapa penyebab yang perlu Anda ketahui tentang warna lidah menjadi putih, antara lain: 

Baca Juga: Lakukan Rutin, Ini 5 Manfaat Jalan Kaki setelah Sahur yang Perlu Anda Ketahui

1. Tidak rutin sikat gigi dan melakukan flossing gigi  

2. Mulut kering  

3. Bernafas melalui mulut  

4. Mengalami dehidrasi  

5. Sering mengonsumsi makanan bertekstur lunak  

6. Terjadi iristasi pada lidah karena ujung gigi yang tajam atau terkena sikat gigi  

7. Merokok  

8. Meminum alkohol  

9. Mengidap diabetes  

10. Kurang konsumsi buah dan sayur  

11. Memiliki daya tahan tubuh yang lemah  

12. Mengenakan gigi palsu atau merusak lidah dengan benda tajam  

13. Memiliki kebersihan mulut yang buruk  

14. Sering bernapas melalui mulut  

15. Mulut kering, karena dehidrasi, kondisi medis tertentu, atau penggunaan obat-obatan (seperti pelemas otot)  

16. Mengidap hipotiroidisme. Kelenjar tiroid yang kurang aktif menyebabkan metabolisme yang buruk.  

Biasanya kondisi ini tidak berbahaya dan bersifat sementara. Tergantung pada gejalanya, kamu mungkin perlu menunggu untuk melihat apakah itu hilang dengan sendirinya. 

Itulah beberapa penyebab yang perlu Anda ketahui tentang warna lidah menjadi putih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ramalan 12 Zodiak Karier dan Keuangan Hari Ini Selasa 4 November 2025

Berikut ramalan zodiak hari ini Selasa 4 November 2025 yang melihat perkembangan besar dalam hal keuangan serta karier masing-masing bintang.

Promo Hypermart Weekday 4-6 November 2025, Kiwi Gold Punnet Beli 2 Lebih Hemat

Cek dan manfaatkan katalog promo Hypermart Weekday periode 4-6 November 2025 untuk belanja hemat di awal pekan.

Bukan Pengganti Sikat Gigi, Kenali Dampak Buruk Mouthwash di Sini

Meski populer mouthwash punya efek samping atau dampak buruk tersembunyi pada kesehatan mulut, cari tahu di artikel ini.

Kumpulan Link Twibbon Hari Cinta Puspa Satwa Nasional 2025 Terbaru

Cari twibbon Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional 2025? Temukan desain terbaru dan gratis di sini.   

Terjebak Riba? Ini Langkah Lepas dari Jeratnya dan Kembali ke Keuangan yang Berkah

Sudah terlanjur terjebak riba? Yuk, simak langkah-langkah nyata agar bisa lepas dan mulai atur keuanganmu lebih berkah tanpa bunga.  

5 Strategi Orang Kaya yang Bisa Ditiru untuk Melipatgandakan Kekayaan dari Nol

Simak lima strategi cerdas orang kaya dalam membangun dan melipatgandakan kekayaan dari nol. Yuk, terapkan langkah realistisnya!

Cara Praktis Bayar Biaya Pendidikan Lewat BCA: Cepat, Aman, dan Bebas Ribet!

Berikut cara bayar biaya pendidikan lewat BCA yang kini makin mudah dan cepat, bisa langsung dari myBCA maupun ATM tanpa antre!

8 Warna Cat Penenang Ruang Tamu untuk Ciptakan Suasana Hangat dan Nyaman

Yuk, simak inspirasi warna cat menenangkan pilihan desainer untuk ubah ruang tamu jadi tempat paling hangat dan damai di rumah!

Prediksi Indonesia U-17 vs Zambia U-17 Piala Dunia U-17 2025: Ujian Perdana di Doha

Simak persiapan Timnas Indonesia U-17 jelang laga perdana kontra Zambia di Piala Dunia U-17 2025 Qatar. Berikut prediksi pertandingannya.

5 Cara Mengatasi Jerawat di Bokong, Salah Satunya Kompres Hangat

Muncul jerawat di bokong? Jangan khawatir, berikut MomsMoney bagikan 5 cara mengatasi jerawat di bokong.