M O M S M O N E Y I D
Bugar

Kenali Manfaat Mengonsumsi Roti Gandum Secara Rutin Setiap Hari

Kenali Manfaat Mengonsumsi Roti Gandum Secara Rutin Setiap Hari
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari untuk kesehatan tubuh.

Roti gandum menjadi salah satu menu sarapan favorit bagi keluarga. Selain praktis, roti gandum mudah ditemukan dan lezat. 

Roti gandum mengandung karbohidrat kompleks yang dapat membuat Anda merasa kenyang lebih lama, dilansir dari Mayo Clinic. 

Selain karbohidrat, roti gandum dinilai sebagai sumber protein nabati yang baik. Satu helai roti gandum memiliki kandungan protein nabati sebanyak sebanyak 5 gram.  

Vitamin dan mineral yang terdapat dalam roti gandum juga cukup beragam. Roti gandum umumnya mengandung zat besi, kalium, vitamin B, dan asam folat, dikutip Healthline.

Dilansir dari Mayo Clinic, inilah beberapa manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari untuk kesehatan tubuh, antara lain: 

Baca Juga: Jangan Mudah Percaya! Kenali Mitos Makanan untuk Penderita Diabetes Ini

1. Meningkatkan kesehatan pencernaan

Manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari yang pertama bisa meningkat kesehatan pencernaan.  

Serat merupakan nutrisi penting untuk kesehatan pencernaan. Mengonsumsi banyak serat dapat membantu kamu menjaga perkembangan bakteri baik pada usus.  

2. Mengontrol berat badan

Manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari yang kedua adalah bisa membantu mengontrol berat bedan.  

Berbeda dengan roti tawar putih, roti gandum memiliki jumlah kalori lebih rendah dibandingkan dengan roti tawar putih.  

3. Menurunkan risiko penyakit kronis

Manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari yang ketiga adalah menurunkan risiko penyakit kronis.  

Meningkatkan pengonsumsian makanan yang mengandung gandum dapat menurunkan risiko penyakit kronis dan kematian yang menjadi komplikasi penyakit tersebut.  

4. Menurunkan risiko diabetes tipe 2

Manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari yang keempat adalah bisa menurunkan risiko diabetes tipe 2.  

Rutin mengonsumsi roti gandum juga membantu kamu menurunkan risiko alami diabetes tipe 2 karena roti gandum tidak mengandung banyak gula. 

Baca Juga: Patut Dicoba nih! 5 Makanan Ini Bisa Menurunkan Kolesterol, lo

5. Menjaga kesehatan jantung

Manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari yang kelima adalah menjaga kesehatan jantung.  

Kandungan biji-bijian dalam roti gandum dapat membantu Anda untuk menurunkan kadar kolesterol dan gula darah dalam tubuh.  

Itulah beberapa manfaat mengonsumsi roti gandum secara rutin setiap hari untuk kesehatan tubuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Kebiasaan Hemat di 2026 yang Membuat Keuangan Lebih Aman Tanpa Terlihat Pelit

Berikut kebiasaan hemat di 2026 yang bisa bantu jaga keuangan tetap stabil, tenang, dan adaptif di tengah biaya hidup yang terus meningkat.  

Awas dengan Link Pembatalan Transaksi Palsu, Ini Cara Aman Hindari Modusnya

Yuk, simak link pembatalan transaksi palsu semakin banyak dan mengincar pengguna perbankan digital. Kenali ciri-cirinya supaya tidak jadi korban.  

8 Mitos tentang Kolesterol yang Tidak Perlu Dipercaya

Ini, lho, beberapa mitos tentang kolesterol yang tidak perlu dipercaya. Apa saja, ya? Intip selengkapnya di sini!

3 Manfaat Makan Bawang Putih saat Pilek, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, beberapa manfaat makan bawang putih saat pilek. Kira-kira apa saja, ya?                 

Siapa Darren Fletcher? Ini Sosok Pelatih Sementara Manchester United di Liga Inggris

Simak arah baru Manchester United bersama Darren Fletcher, mulai taktik bermain hingga tantangan berat saat tandang ke Burnley.  

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Rabu 7 Januari 2026, Banyak Dinamika

Simak ramalan zodiak keuangan dan karier besok Rabu 7 Januari 2026, cek peluang kerja, dinamika tim, dan arah profesionalmu berikut ini.

Apakah Berhubungan Badan Bisa Menurunkan Tekanan Darah? Ini Jawabannya

Sebenarnya, apakah berhubungan badan bisa menurunkan tekanan darah atau tidak, ya? Intip jawabannya di sini, yuk!

Tiga Game Roblox yang Wajib Dicoba di POCO Pad M1

Popularitas platform game Roblox di kalangan Gen Z Indonesia terus meningkat​. Berikut tiga game Roblox yang wajib dicoba di POCO Pad M1​  

7 Bahaya Kadar Kolesterol Jahat yang Tinggi bagi Kesehatan

Tahukah bahwa ada beberapa bahaya kadar kolesterol yang tinggi bagi kesehatan. Apa sajakah itu?       

4 Manfaat Minum Coklat Hangat secara Rutin bagi Kesehatan Tubuh

Apa saja manfaat minum coklat hangat secara rutin bagi kesehatan tubuh, ya? Cari tahu di sini, yuk!