M O M S M O N E Y I D
Bugar

Jangan Diabaikan, Ini Faktor Penyebab Nyeri Punggung yang Perlu Anda Ketahui

Jangan Diabaikan, Ini Faktor Penyebab Nyeri Punggung yang Perlu Anda Ketahui
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Nyeri punggung adalah rasa sakit atau kaku yang dapat terjadi di sepanjang tulang belakang, yaitu dari bawah leher hingga tulang ekor. 

Nyeri punggung merupakan gejala penyakit yang berkaitan dengan tulang belakang. Penyebab umum nyeri punggung adalah adanya jaringan tulang belakang yang terkilir atau tegang (strain).

Nyeri ini biasanya terjadi akibat mengangkat benda berat atau berolahraga berlebihan. Selain itu, kondisi ini juga disebabkan oleh cedera tulang belakang atau kelainan struktur tulang.

Baca Juga: Kenali Gejala Pneumonia dan Cara Pencegahannya. Cari Tahu Yuk!

Selain itu, dilanisr dari Healthline, ada pula beberapa faktor penyebab sakit pungung lainnya yang mesti diwaspadai, antara lain: 

1. Kompresi fraktur ke tulang belakang akibat osteoporosis.

2. Kanker yang melibatkan tulang belakang.

3. Fraktur medula spinalis.

4. Kejang otot (otot sangat tegang).

5. Disk tulang punggung yang pecah atau herniasi.

6. Linu panggul (skiatika).

7. Stenosis tulang belakang (penyempitan kanal tulang belakang).

8. Lekukan tulang belakang (seperti skoliosis atau kyphosis), yang mungkin diturunkan dan tampak pada masa anak-anak atau remaja.

9. Aneurisma aorta perut yang bocor.

10. Kondisi radang sendi, seperti osteoartritis atau radang sendi psoriatik.

11. Infeksi tulang belakang (osteomielitis, diskitis, dan abses).

12. Infeksi ginjal atau batu ginjal.

13. Masalah yang berkaitan dengan kehamilan.

14. Kondisi medis yang memengaruhi organ reproduksi wanita, termasuk endometriosis, kista ovarium, kanker ovarium, atau fibroid rahim.

15. Nyeri di sekitar punggung panggul atau sendi sacroiliac.

Baca Juga: Jangan Disepelekan! Waspadai Gejala Angin Duduk Berikut Ini

Pengobatan nyeri punggung antara lain dengan penggunaan obat pereda nyeri dan terapi fisik atau fisioterapi. Namun, bila diperlukan, dokter dapat melakukan tindakan operasi.

Nyeri punggung dapat dicegah dengan upaya sederhana, seperti aktif berolahraga, menjaga berat badan agar tetap ideal, serta mengelola stres dengan baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Nikita Willy Bagi Tips Pilih Fesyen untuk Kegiatan Sehari-hari, yuk Simak

Artis Nikita Willy dan suaminya Indra Priawan membagikan tips dan rekomendasi pakaian yang nyaman untuk aktivitas sehari-hari

Hasil Thailand Masters 2026, 12 Wakil Indonesia Melaju ke Perempatfinal

Hasil Thailand Masters 2026 Babak 16 Besar Kamis (29/1), 12 wakil Indonesia menembus partai perempatfinal turnamen BWF Super 300 ini.

4 Tips Parenting Anak Gen Alpha, Bantu Anak Tumbuh Seimbang di Era Digital

Membesarkan anak Gen Alpha menghadirkan tantangan unik yang belum pernah dihadapi generasi orang tua sebelumnya.

Estetika Ruangan Semakin Meningkat Drastis, Ini Rekomendasi Model Tirai Modern

Cek tren tirai jendela yang sudah usang dan temukan solusi modern agar rumah terasa lebih terang, nyaman, dan relevan dengan gaya hidup sekarang.

Beberapa Kesalahan Fatal Ini Akan Hancurkan Keuangan Pengantin Baru, Catat Sekarang

Kesalahan mengatur keuangan sering dialami pengantin baru. Simak panduan ini agar finansial rumah tangga kamu lebih stabil sejak awal.  

Hujan Turun Sejak Subuh, Ini Prakiraan Cuaca Besok (30/1) di Jakarta dari BMKG

Cek prakiraan BMKG cuaca besok Jumat (30/1) di Jakarta dengan hujan intensitas sedang berpotensi kembali turun di subuh dan pagi hari.

Data Pribadi Kamu Terancam? Hindari 7 Kebiasaan Buruk saat Pakai Mobile Banking

Simak yuk, panduan agar transaksi mobile banking Anda tetap aman dari penipuan digital dan kebocoran data di era serba online.

Rumah Terlihat Kuno Tanpa Disadari? Ini 7 Detail Interior yang Perlu Segera Diganti

Rumah terasa jadul padahal tak direnovasi? Ini solusi cerdas mengganti detail interior yang bikin tampilan terlihat tua, yuk simak.

Kebutuhan Mendesak: KTA atau Multiguna, Mana yang Paling Tepat untuk Anda?

Punya aset tapi bingung mau jaminan atau tidak? Kredit multiguna tawarkan plafon besar. Hitung keuntungannya sebelum mengajukan.

Tren Warna Cat Rumah 2026 yang Diprediksi Mendominasi, Lebih Cozy dan Menonjol

Tren warna cat rumah 2026 hadir lebih hangat dan berani, yuk, cek inspirasi lengkapnya agar hunian Anda terasa hidup dan kekinian.