M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Harga Emas Antam Tak Bergerak Hari Ini 17 April, Cek Daftar Selengkapnya

Harga Emas Antam Tak Bergerak Hari Ini 17 April, Cek Daftar Selengkapnya
Reporter: Andy Dwijayanto  |  Editor: Andy Dwijayanto


MOMSMONEY.ID - Mengutip situs Logam Mulia, harga emas Antam tertahan pada perdagangan Rabu (17/4) dibanding harga perdagangan Selasa (16/4).

Untuk pecahan satu gram, harga emas Antam hari ini berada di level Rp 1.321.000. Angka ini tidak mengalami perubahan harga dibandingkan dengan perdagangan kemarin.

Senada, harga buyback emas Antam juga tidak mengalami perubahan harga pada perdagangan Rabu (17/4), tetap di level Rp 1.215.000 per gram dari harga perdagangan kemarin.

Baca Juga: Harga Emas Antam di Pegadaian Tetap, UBS Kembali Terkoreksi

Berikut harga emas batangan Antam dalam pecahan lainnya per Rabu (17/4) dan belum termasuk pajak:

Harga emas 0,5 gram: Rp 710.500
Harga emas 1 gram: Rp 1.321.000
Harga emas 5 gram: Rp 6.380.000
Harga emas 10 gram: Rp 12.705.000
Harga emas 25 gram: Rp 31.637.000
Harga emas 50 gram: Rp 63.195.000
Harga emas 100 gram: Rp 126.312.000
Harga emas 500 gram: Rp 630.820.000
Harga emas 1.000 gram: Rp 1.261.600.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

10 Pilihan Jus Penurun Kolesterol Alami Paling Cepat yang Layak Dicoba

Mari intip sejumlah pilihan jus penurun kolesterol alami paling cepat yang layak dicoba di sini.          

Rebusan Daun Apa untuk Turunkan Kadar Kolesterol yang Tinggi, ya? Ini Daftarnya

Sebenarnya, rebusan daun apa untuk turunkan kadar kolesterol yang tinggi, ya? Intip daftarnya berikut ini.

4 Alasan Tidur Nyenyak Bagus untuk Kesehatan Jantung

Ada sejumlah alasan tidur nyenyak bagus untuk kesehatan jantung lo. Apa sajakah itu?                       

11 Cara Mencegah Serangan Jantung yang Bisa Anda Terapkan

Adakah cara mencegah serangan jantung sebenarnya? Mari simak ulasan lengkapnya di sini.             

Penting! Ini 4 Alasan Diet Anda Tidak Berhasil Menurunkan Berat Badan

Kali ini MomsMoney akan membagikan informasi tentang 4 penyebab berat badan susah turun meski sudah diet lo. Simak, ya.

Usia Dewasa Paling Banyak Konsultasi ke Psikolog Tentang Kondisi Ini di 2025

Kayross Psikologi mengeluarkan data konsultasi usia dewasa ke psiklog di sepanjang 2025 mengenai kondisi berikut ini.

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Jumat 9 Januari 2026, Mulai Fokus

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier besok Jumat 9 Januari 2026, ini peluang kerja, rezeki, dan strategi suksesmu.

Promo Berhadiah Indomaret Periode 8-21 Januari 2026, Derma Angel Beli 1 Gratis 1

Cek Promo Berhadiah Indomaret periode 8-21 Januari 2026 di sini, ada Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1.

Promo Alfamart Paling Murah Sejagat 8-15 Januari 2026, Sambal Indofood Beli 2 Hemat

Manfaatkan promo Alfamart Paling Murah Sejagat periode 8-15 Januari 2026 untuk belanja lebih untung.

Memilih Hunian Nyaman, Ini Tips Praktis Sebelum Membeli Rumah dari Park Serpong

Park Serpong membagikan tips memilihi hunian yang nyaman. Simak, yuk, sebelum membeli rumah idaman.