M O M S M O N E Y I D
Santai

Cara Bikin Love Character Test Ktestone yang Lagi Viral di Twitter

Cara Bikin Love Character Test Ktestone yang Lagi Viral di Twitter
Reporter: Nur Afitria Cika  |  Editor: Nur Afitria


MOMSMONEY.ID - Banyak pengguna Twitter yang membagikan hasil love character test Ktestone. Ktestone merupakan kuis terbaru yang memberi tahu Anda tipe kepribadian kencan Anda. 

Melalui kuis love character test Ktestone, Anda akan mengetahui tipe kepribadian saat kencan. 

Tak banyak yang mengetahui cara bikin love character test Ktestone. Padahal, cara bikin love character test Ktestone cukuplah mudah. 

Pengguna tidak perlu menginstal aplikasi lain untuk membuat love character test Ktestone. 

Tes karakter cinta ini dapat dilakukan di situs web Ktestone. Setelah menjawab pertanyaan yang tersedia, Anda akan mendapatkan hasilnya. 

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Hari Pendidikan Internasional Diperingati 24 Januari 2023

Hasil tersebut bisa Anda bagikan di media sosial seperti Instagram dan Twitter. Bahkan, Anda juga bisa membagikannya di TikTok. 

Mengutip HITC, berikut ini cara bikin love character test Ktestone yang viral di Twitter. 

Cara bikin love character test Ktestone 

tes viral
tes viral

1. Kunjungi situs web Ktestone di sini 

2. Pilih jenis kelamin Anda.

3. Setelah ini, Anda akan disajikan dengan 12 pertanyaan.

Contoh pertanyaan tersebut sebagai berikut :

"ketika Anda pergi kencan buta, bagaimana Anda melakukannya?"

“ketika temanmu mengajakmu berkencan, apa reaksimu?”

4. Setelah Anda selesai menjawab 12 pertanyaan, Anda akan diberikan hasil Anda.

Baca Juga: 60 Gambar Ucapan Selamat Hari Raya Imlek Desain Estetik, Download di Sini

Cara menerjemahkan halaman 

Tes aslinya berbahasa Korea, tetapi halaman tersebut biasanya diterjemahkan secara otomatis ke dalam bahasa Inggris saat Anda mengunjunginya.

Jika tidak, ikuti langkah-langkah yang disebutkan di bawah ini:

1. Di bilah pencarian di bagian atas halaman, Anda akan melihat simbol yang terlihat seperti ini 'AA'

2. Ketuk ini dan tekan 'terjemahkan ke Bahasa Inggris'

3. Jika halaman hasil belum diperbarui secara otomatis, ikuti langkah di atas sekali lagi

Jika Anda menggunakan Google, ikuti langkah-langkah berikut:

1. Di bilah pencarian (di mana URL disebutkan) Anda akan melihat tanda Google yang bertuliskan "G".

2. Klik dan pilih "Bahasa Inggris"

Baca Juga: 35 Twibbon Rajab 2023 untuk Dibagikan di Media Sosial, Simak Keutamaannya

Mencoba tes smile dating 

Sebelum tes ini menjadi populer di platform, orang-orang menyukai tes smile dating. Berikut caranya:

1. Buka situs web Ktestone untuk mengakses tes

2. Klik "Akan melakukan tes"

3. Jawab 12 pertanyaan dalam kuis. 

Contoh pertanyaannya sebagai berikut :

"Ketika Anda tidak punya rencana untuk akhir pekan, apa yang akan Anda lakukan?" 

"Apa yang akan Anda lakukan jika tiba-tiba ada janji temu yang tidak terduga?"

Nah, itulah cara bikin love character test Ktestone yang sedang ramai dicoba oleh banyak orang di media sosial. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Besok Selasa 6 Januari 2026, Harus Cermat

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier besok Selasa 6 Januari 2026 ini sebagai panduan membaca peluang kerja dan finansial Anda.

Unboxing Redmi 14C dengan Finishing Matte, Ada Daya 5160 mAh & Fast Charging 18W

Redmi 14C masih menawan, meski kini Redmi 15C terbaru sudah rilis. Ponsel terjangkau ini menawarkan layar 120Hz yang mulus dan daya 5160 mAh.

Promo Superindo Hari Ini Periode 5-8 Januari 2026, Es Krim Campina Box Diskon 40%

Cek promo Superindo hari ini periode 5-8 Januari 2026 untuk belanja hemat selama weekday di gerai Superindo terdekat.

5 Obat Jerawat Paling Ampuh, Efektif untuk Semua Jenis Kulit

Sedang jerawatan? Ada 5 obat jerawat paling ampuh yang bisa Anda coba. Simak sampai akhir, berikut informasinya.

Promo HokBen Spesial Musim Hujan, Beli Hoka Ramen Gratis Bubur Hangat Khas Jepang

HokBen hadirkan promo spesial di musim hujan selama Januari 2026. Setiap pembelian Hoka Ramen, dapat gratis semangkuk bubur khas Jepang.

Ini Kiat Membangun Usaha Biro Wisata dari Pendiri Cheria Holiday

Cheriatna, pemilik biro wisata Cheria Holiday, membagikan kiat membangun usaha biro wisata.         

Poco X6 Hadirkan Performa Kelas Menengah yang Andal, Gunakan Layar AMOLED 6.67 Inci

Poco X6, ponsel kelas menengah yang andal dengan layar yang sangat baik. Poco X7 sudah rilis di tahun 2025 tapi Poco X6 masih belum terkalahkan.

Redmi Note 15 Kenalkan Kamera Utama 108 MP, Recomended Buat Rekam Konten Video 4K

Redmi Note 15 bersama model Redmi Note 15 yang mengutamakan performa, daya tahan, dan fitur premium. 

Oppo Reno15 HP RAM Besar Mulai 12 GB hingga 16 GB, Bikin Konten Video 4K Jadi Lancar

Oppo Reno15 dibungkus dalam bingkai paduan aluminium. Gadget ini akan bawa fitur yang melengkapi kekurangan Oppo Reno14.

Cara Membuat Akun Kreator Instagram dengan Cepat dan Tips Menggunakannya

Banyak pengguna yang belum tahu cara membuat akun kreator Instagram. Pengguna dapat memilih antara tiga jenis akun yakni pribadi, kreator & bisnis