M O M S M O N E Y I D
Santai

6 Superhero Ini Selalu Pakai Topeng Saat Beraksi di Filmnya, Ada Ant-Man

6 Superhero Ini Selalu Pakai Topeng Saat Beraksi di Filmnya, Ada Ant-Man
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Jadi ciri khas yang unik, inilah rekomendasi film superhero yang menggunakan topeng dalam ceritanya.

Superhero adalah pahlawan super yang dikenal karena memiliki kekuatan super. Salah saru ciri khas lainnya adalah selalu menggunakan topeng saat melakukan aksinya.

Dalam sebuah film pahlawan super, topeng jadi ciri khusus yang ditampilkan hingga menjadi ikon dari superhero tersebut.

Berikut beberapa rekomendasi film superhero yang menggunakan topeng dalam menjalankan aksinya:

Baca Juga: Berani Nonton? Simak 6 Rekomendasi Film Horor Asia di Netflix Berikut Ini

Ant-Man

Jadi salah satu film superhero populer dari MCU, Ant-Man juga merupakan pahlawan super yang menggunakan topeng saat beraksi menyelamatkan dunia. Film Ant-Man hingga saat ini telah memiliki dua sekuel yang meraih popularitas tinggi.

Kabar gembiranya di bulan Februari 2023, film ketiga dari Ant-Man yang bertajuk Ant-Man and The Wasp: Quantumania sudah tayang di bioskop di seluruh dunia.

Gundala

Bergenre action sci-fi, Joko Anwar juga sukses mengangkat kembali tokoh superhero Indonesia ke dalam layar bioskop. Film ini mengisahkan tentang seorang anak laki-laki yang mendapat kekuatan super setelah terkena sambaran petir.

Setelah kejadian tersebut, ia kemudian berubah menjadi lebih kuat dan memutuskan untuk melakukan kebaikan bagi siapa pun yang membutuhkan bantuannya.

Spider-Man

Spider-Man merupakan pahlawan super yang memiliki kostum ikonik lengkap dengan topeng laba-laba berwarna merah. Dalam setiap filmnya, Spider-Man selalu menggunakan topeng saat beraksi menyelamatkan orang-orang dari ancaman kejahatan.

Ia menggunakan topeng tersebut agar jati diri yang sebenarnya tidak diketahui oleh banyak orang lain.

Baca Juga: Selain Master Chef, Tonton 3 Variety Show Masak Populer Ini di Netflix

Satria Dewa: Gatotkaca

Film asal Indonesia garapan Hanung Bramantyo ini juga mengangkat kisah tentang pahlawan super Indonesia yang menggunakan topeng saat beraksi.

Kisahnya mengikuti seorang pria bernama Yuda yang tiba-tiba mendapatkan kekuatan super layaknya ksatria kuno setelah peristiwa hidup dan mati menimpanya. Kini, ia harus berusaha menyelamatkan dunia dengan kekuatannya tersebut.

The Batman

Film garapan sutradara Matt Reeves yang tayang di tahun 2022 ini dibintangi oleh Robert Pattinson, Zoe Kravitz, dan Jeffrey Wright. The Batman yang merupakan adaptasi komik DC berhasil masuk dalam peringkat pertama top film IMDb tahun kemarin.

Banyak komentar dan review positif yang film ini dapatkan, baik dari segi aktor maupun cerita Batman dalam versi terbarunya.

Black Panther

Satu lagi film superhero yang menggunakan topeng saat melakukan aksinya adalah Black Panther. Black Panther adalah salah satu film pahlawan super populer yang menceritakan kehidupan di Wakanda.

Banyak pahlawan super yang memiliki kekuatan spesial untuk melawan kejahatan yang mengancam ketenangan penduduk di Wakanda.

Salah satunya adalah karakter Black Panther yang menggunakan topeng dan kostum serba hitam saat berperang melawan kejahatan.

Itulah tadi beberapa judul film superhero yang menggunakan topeng saat beraksi. Mana pahlawan super jagoan Anda?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Waspada! Akun WhatsApp Bisa Diretas Tanpa Perlu OTP, Ini Solusi yang Bisa Dicoba

Akun WhatsApp bisa diretas tanpa perlu OTP. Modus penipuan bernama GhostPairing memungkinkan peretas untuk memata-matai obrolan tanpa OTP. 

Promo JSM Alfamidi Periode 2-4 Januari 2026, Bimoli 5 Liter Harga Spesial!

Cek dan manfaatkan promo JSM Alfamidi periode 2-4 Januari 2026 untuk belanja hemat selama akhir pekan ini.  

Jadwal KRL Jogja–Solo untuk 3-4 Januari 2026, Cek Akhir Jam Tambahannya

Bagi kamu yang ingin bepergian dari Yogyakarta ke Solo, ini jadwal KRL Jogja–Solo untuk 3-4 Januari 2026, cek akhir jam tambahannya.  

7 Cara Menjaga Kesehatan Otak saat Usia Lanjut

Ada beberapa cara menjaga kesehatan otak saat usia lanjut, lho. Mari intip beberapa caranya di sini!​

Fenomena Flamingo Era: Saat Bunda Kehilangan Jati Diri demi Keluarga

Menjalani peran besar dalam sebuah keluarga, rupanya bunda merindukan kegiatan me time dalam keseharian

6 Jenis Batuan Kristal Pembawa Keberuntungan di Tahun Baru

Bagi yang percaya, inilah beberapa jenis batuan kristal yang dipercaya membawa keberuntungan di tahun baru.

5 Alasan Anda Wajib Pakai Cushion Dibanding Foundation

Merupakan produk make up yang populer, berikut ini beragam alasan kenapa Anda harus menggunakan cushion dibanding foundation biasa.​

Kebiasaan di Pagi Hari yang Bantu Menjaga Asam Urat Normal, Ini Info Lengkapnya

Kebiasaan di pagi hari menentukan kadar asam urat normal lo. Saat kadar asam urat tidak seimbang, tubuh akan mengingatkan melalui beberapa gejala.

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Sabtu 3 Januari 2026

Simak ramalan zodiak keuangan dan karier hari ini Sabtu 3 Januari 2026, lengkap dengan peluang kerja dan strategi profesional Anda.

12 Menu Makanan Sehat Sumber Karbohidrat yang Dapat Anda Konsumsi

Intip beberapa menu makanan sehat sumber karbohidrat berikut ini, yuk. Ada apa saja, ya?